Peta Lahan PIAT UGM

Lahan Penelitian Pusat Inovasi Agroteknologi (PIAT) Universitas Gadjah Mada :

  • Lahan Blok I

Terbagi dalam 5 petak, yaitu petak A, B, C, D, dan E dengan total luas 6,97 hektar.

Jenis Tanah terbagi menjadi 2 yaitu :

  1. Humic Fragiuept (Blok I petak C, D, E dan sebagian Blok I petak A dan petak
  2. Aquic Fragiuept ( sebagian terletak di Blok I petak A dan B

          Sumber air : Irigasi teknis

  • Lahan Blok II

Terbagi dalam 5 petak, yaitu petak A, B, C, D, dan E dengan total luas 11,42 hektar

Jenis Tanah terbagi menjadi 3 yaitu :

  1. Humic Eutrudept (Blok II petak A, B, dan C)
  2. Humic Fragiuept (Blok II petak A, B, C dan E)
  3. Andic Eutrudept (Blok II petak D)